Ini Kata Kordiv HP2H Bawaslu Nias Selatan Yosua Buulolo di Hari Kedua Bimtek PKD dan Panwaslucam Nias Selatan Hal Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024

Ini Kata Kordiv HP2H Bawaslu Nias Selatan Yosua Buulolo di Hari Kedua Bimtek PKD dan Panwaslucam Nias Selatan Hal Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024

 


Tren24jam.com- Pelaksanaan Pemilu serentak Tahun 2024 tinggal hitung hari, Bawaslu Kabupaten Nias Selatan giat melaksanakan Bimtek kepada Pengawas Kelurahan Desa Dan Panwaslucam se-Kabupaten Nias Selatan terkait teknis dalam melaksanakan pengawasan masa Tenang Pada Pemilu 2024,yang dilaksanakan di Gedung BKPN Telukdalam kamis, 08/02/2024


Ianya berharap agar seluruh peserta dalam menjalankan tugasnya sebagai pengawas benar-benar terlaksana.

" Ayo,lakukan pencegahan dengan memberikan himbauan,baik lisan maupun secara resmi dengan surat".ungkapnya.


Lanjutnya,menyampaikan, bahwa mulai tanggal 11 sampai dengan 13 Pebruari 2024 adalah masa Tenang,dimana seluruh aspek kegiatan peserta pemilu tidak ada,seluruh APK ditertibkan,termasuk kegiatan kampanye melalui medsos.saya berharap kepada rekan-rekan pengawas agar dilakukan kordinasi secara persuasif, bila ada temuan dilapangan,segera di cegah dan di himbau kepada pelakunya.,dan kegiatan dimaksud di muat dalam LHP.tandanya.

Dikesempatan tersebut Yosua Buuloloenypaikan materi teknis pengawasan diasa tenang,dan peserta langsung di ajak berdiskusi tanya jawab.

Tampak dalam kegiatan tersebut peserta antusias sebagai pengawas penegak keadilan pemilu.

Diakhir acara,Beliau mewakili ketua Ketua Bawaslu Nias Selatan,acara Bimtek Hari Kedua ditutup.(Abdul)

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai dengan topik dan tidak menaruh link aktif. Terima kasih atas perhatiannya.

Previous Post Next Post