Gempa Magnitudo 5.1 di Bumi Nias Selatan Tidak Berpotensi Tsunami (Twitter/@BMKG) |
Tren24jam - Gempa bumi Magnitudo Mengguncang Nias Selatan, Sumatera Utara, pukul 04.41 WIB, Jumat 22 Juli 2022.
BMKG menggambarkan gempa berkekuatan magnitudo yang terjadi di bumi Nias Selatan tersebut tidak berpotensi tsunami.
Dilansir dari Akun resmi Twitter @infoBMKG Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut gempa yang terjadi di Nias Selatan berkekuatan (M) 5.1 dan tidak berpotensi tsunami.
Gempa Memiliki Kedalaman 10 km dengan pusat getaran gempa berjarak 67 Km 22 Juli 2022 04:41:01 WIB. Sementara tiitik Koordinat gempa berada di 0.19 LU-98.29 BT.
BMKG menyarankan agar masyarakat Nias Selatan tetap waspada gempa bumi susulan yang mungkin terjadi***
Post a Comment
Berkomentarlah sesuai dengan topik dan tidak menaruh link aktif. Terima kasih atas perhatiannya.