Di Indonesia, ternyata ada daerah yang karakteristiknya mirip dengan Laut Mati. Tepatnya di Pantai Tureloto, Desa Balefadorotuho, Kecamatan Lahewa, Kabupaten Nias Utara, Sumatera Utara.
Photo Tureloto Beach Lahewa |
Pantai ini memiliki keunikan pemandangan yang indah serta airnya juga mengandung kadar garam yang lumayan tinggi. Sehingga para pengunjung pun bisa mengapung tanpa harus berenang.
Kawansan pantai Tureloto memiliki airnya yang begitu jernih, pengunjungpun dapat menikmati pemandangan ikan dan gugusan karang indah di bawah air. Walaupun
memiliki kadar garam yang lumayan tinggi, biota di dalam air masih banyak kita jumpai dengan berbagai keanekaragaman dan pastinya begitu Indah untuk memanjakan mata.
Klik Link dibawah untuk menikmati Videonya!
👇
Mantap
ReplyDeletePost a Comment
Berkomentarlah sesuai dengan topik dan tidak menaruh link aktif. Terima kasih atas perhatiannya.